Saturday, August 11, 2018

Think Creative (Day 9)


"Bunda,  ultramennya lagi sholat."
"Apa sayang? "
"Ultramennya lagi sholat." Dia langsung menunjuk ke barisan ultramen yang dia buat. Karena ultramennya berbaris sejajar semua,  makanya saya ambil satu dari bagian belakang dan menaruhnya di depan.
"Ini imannya,  kayak Ayah pas lagi sholat. Ayah di depan sebagai iman, terus daffa dan bunda di belakangnya."
Entah dia ngerti atau tidak, dia hanya melihat saja pas saya lagi menjelaskan. 😅

#Day9
#Tantangan10hari
#KuliahbunsayIIP
#Gamelevel9
#ThinkCreative

No comments:

Post a Comment